KOMISI PEMILlHAN UMUM
KABUPATEN SUMBAWA
PENGUMUMAN
NOMOR: 065/PP.05-Pu/5204/04/KPU-Kab/II/2019
TENTANG
PEMBENTUKAN KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN UMUM 2019
Dalam rangka Seleksi Calon Anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk Pemilihan Umum 2019, Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sumbawa mengundang Warga Negara Indonesia yang memenuhi kualifikasi untuk mendaftarkan diri menjadi anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk Pemilihan Umum 2019 dengan ketentuan sebagai berikut :
PENGUMUMAN PENDAFTRAN CALON ANGGOTA KPPS KPU KABUPATEN SUMBAWA. Download
Pendaftaran Calon Anggota KPPS dimulai dari tanggal 6 Maret 2019 s.d 12 Maret 2019 di Sekretariat PPS Desa/Kelurahan wilayah masing-masing.
Tingkat Parmas Moyo Utara Tertinggi
KPU Sumbawa Bentuk Bakohumas
Perkara PHP Pilkada Sumbawa Tahun 2020 di MKRI